Rektor UMKU Lepas Atlet Wushu PON XX Papua Ahmad Adam Hisbullah mahasiswa S1 PGSD

Selasa (21/9) Acara pelepasan Atlet Wushu PON XX Papua dilakukan online melalui zoom dikarenakan Ahmad Adam Hisbullah saat ini mengikuti Pemusatan Latihan Daerah di Semarang. Pelepasan ini dihadiri oleh Rektorat, Dekanat, Ketua Program Studi dan Mahasiswa. Rektor UMKU Rusnoto, SKM., M.Kes (Epid) dalam sambutannya bangga atas prestasi yang telah diraih, mengucapkan selamat kepada Ahmad Adam […]

Prof. Dr. Masrukhi, M.Pd Berikan Spirit QS An Nahl Ayat 97 di UMKU : Iman dan Amal Sholeh harus dilakukan beriringan.

UMKU- Sebagai peningkatan kualitas sumber daya manusia Universitas Muhammadiyah Kudus (20/9) rutin memberikan kegiatan kajian Al Islam dan Kemuhammadiyahan. Rektor Universitas Muhammadiyah Kudus Rusnoto, SKM., M.Kes  (Epid) dalam sambutannya menyampaikan sebagai upaya untuk meningkatkan pengetahuan, meningkatkan motivasi dalam bekerja maka Badan Studi Islam dan Kemuhammadiyah UMKU rutin memberikan kajian islam di hari senin, karena senin […]

Upacara Penerimaan Mahasiswa Baru UMKU Tahun Akademik 2021/2022

UMKU- Mengawali tahun ajaran baru, (7/9), Universitas Muhammadiyah Kudus (UMKU) melakukan upacara penerimaan mahasiswa yang dilakukan secara luring di Auditorium Universitas Muhammadiyah Kudus dan secara daring melalui Zoom meeting yang disiarkan secara live di kanal resmi Youtube Universitas Muhammadiyah Kudus. Upacara penerimaan mahasiswa baru secara luring dilaksanakan dengan tetap memperhatikan protokol kesehatan yang ketat. Upacara […]

KUI UMKU Gelar International Webinar dengan Universitas Malaysia dan Taiwan

UMKU-Universitas Muhammadiyah Kudus kembali menggelar kegiatan International Webinar Series IV (14/08) dengan tema “Elderly Nursing Care” diselenggarakan bekerja sama dengan National Taipei University of Nursing and Health Science, Taiwan dan Mahsa University Malaysia. Kegiatan tersebut dilaksanakan secara virtual/daring. Seminar ini dibuka oleh Rusnoto, SKM, M.Kes. Epid. Selaku Rektor Universitas Muhammadiyah Kudus. Dalam sambutannya, menyampaikan bahwa kegiatan […]

LPM UMKU Tingkatkan Budaya Mutu dengan Pelatihan Auditor Mutu Internal

UMKU – Lembaga Penjaminan Mutu (LPM) Universitas Muhammadiyah Kudus (UMKU) (29/07) Kembali melakukan Pelatihan. Pelatihan ini merupakan rangkaian dari kegiatan hibah Program Bantuan Pengembangan Sistem Penjaminan Mutu Internal Tahun 2021 dari Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Acara Pelatihan Auditor dibuka oleh Rektor UMKU Rusnoto, SKM., M.Kes, “Pelatihan  ini merupakan lanjutan dari Workshop Sistem Penjaminan Mutu Internal […]

Webinar International Seri III UMKU bersama NTUNHS Taiwan dan Universiti Kebangsaan Malaysia

UMKU- Universitas Muhammadiyah Kudus Kembali menggelar kegiatan Webinar International Webinar Series III (24/7),  “Breastfeeding Promotion and Baby Health” bekerja sama dengan National Taipei University of Nursing and Health Science, Taiwan dan Universiti Kebangsaan Malaysia (UKM). Kegiatan tersebut dilaksanakan secara virtual/daring. Seminar ini dibuka oleh Rektor UMKU Rusnoto, SKM, M.Kes.Epid. Dalam sambutannya, menyampaikan bahwa kegiatan ini merupakan salah satu bentuk implementasi kerjasama […]

UMKU Selenggarakan Webinar International Pharmacy dengan Taipei Medical University dan Universiti Kuala Lumpur

UMKU- Universitas Muhammadiyah Kudus menggelar Webinar Series II (10/7) kali ini dengan tema, yaitu Pharmacy “Traditional Medicine In Asia” yang diselenggarakan bekerja sama dengan Universiti Kuala Lumpur, Malaysia, dan Taipei Medical University, Taiwan. Kegiatan tersebut dilaksanakan secara virtual/daring. Seminar ini dibuka oleh Rusnoto, SKM, M.Kes.Epid. Rektor Universitas Muhammadiyah Kudus. Kegiatan ini merupakan salah satu bentuk […]

UMKU Sinergi dan Kolaborasi dengan Universitas Muhammadiyah Gresik

Selasa (22/12) Rektor Universitas Muhammadiyah Gresik Prof. Dr. Ir. Setyo Budi, MS menyambut kunjungan dari kami Universitas Muhammadiyah Kudus dengan keramahan dan senyuman di Meeting room.  Silaturahim ini dalam rangka meningkatkan kerjasama Tri Darma Perguruan Tinggi yaitu di bidang Pendidikan, penelitian dan pengabdian masyarakat. Rektor Universitas Muhammadiyah Gresik dalam sambutannya “kami terbuka jika UMKU mau  […]

International Webinar Series 1 : Pharmacy “Computing Technology and Herbal Medicine as an Alternative Medicine for COVID-19″

  Universitas Muhammadiyah Kudus (UMKU) mengadakan International Webinar Series 1 : Pharmacy yang bertemakan “Computing Technology and Herbal Medicine as an Alternative Medicine for COVID-19” via zoom. Seminar ini merupakan kegiatan dari Kantor Urusan International (KUI) . Rusnoto., SKM., M.Kes (Epid) selaku Rektor UMKU mengucapkan terima kasih kepada Superintendent of Taipei Hospital and Taiwan International […]

Program Studi Profesi Apoteker UMKU Tambah Wahana Klinisi Herbal

4/11/2020 Dalam rangka meningkatkan kegiatan Tri Dharma Perguruan Tinggi Universitas Muhammadiyah Kudus jalin Kerjasama dengan UPT. Materia Medika Batu. Materia Medika Batu (MMB) merupakan salah satu unit pelaksana teknis dari Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Timur. MMB memiliki lahan yang sangat luas terletak di Desa Pesanggrahan yang letak lokasinya berbatasan dengan Kelurahan Ngaglik di wilayah Kota […]